Kakak sering menjahili Adin. mulai dari menyembunyikan mainan Adin, menghabiskan kue kesukaannya, smpai melarang Adin ini dan itu.
Aduh, Pangeran Mallomo bingung! Ibunda mendadak jatuh sakit. Sementara itu, Ayahanda sedang pergi berburu.
Uang Yayo akan cukup untuk membeli sepatu. Namun, ia dipecat dari pekerjaannya. Ia memang melakukan kesalahan.
Horeee! Hari ini kita bertualang berburu sudut siku-siku.
Yuk, temukan kehidupan semut yang liuar biasa. Buku kecil ini adalah bagian dari seri "Binatang di Sekitar Kita"
Aisyah adalah seorang gadis yang cerdas. Dia sering kali membantu ibunya memasak di dapur, bercocok tanam di kebun, juga mengasuh adiknya yang masih kecil. Akan tetapi, dia dikenal memiliki kebiasaan buruk. Aisyah sering mengunyah semua pensilnya. Bagaimana cara dia menghentikan kebiasaanya?
Ini cerita tentang seorang anak tamak bernama Akwu. Dia akhirnya mendapat pelajaran pahit akibat ketamakannya
Lihatlah apa yang akan aku bangun saat aku menjadi insinyur!
Dini adalah seorang siswi SD yang memiliki kelainan pada bibirnya. Dini merupakan anak satu-satunya. Ia baru saja pindah sekolah karena jarak antara sekolah dan rumahnya terlalu jauh. Di sekolah barunya ia merasa kesulitan untuk mencari teman. Bagaimana cara Dini mencari teman dan mengatasi rasa takutnya bersosialisasi dengan lingkungan?