Cerita ini berlatar Festival layang-layang Badandag yang diadakan di Desa Baru, Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Hulu Sungai selatan, Kalimantan Selatan. Ilham sangat ingin ikut fastival layangan itu, tetapi kesulitan dalam membuat layangan terbaik untuk bisa diikutkan lapar dalam festival layangan itu. Sampai akhirnya ia bersama sahabatnya, Wahyu, berusaha untuk membuat layang-layang terbaik. …
Odding bingung untuk menghabiskan waktu libur sekolahnya, sehingga pada akhirya Ayag Odding mengajaknya ke pembuatan kapal pinisi.
Nurin terpisah dari kelompoknya saat terbang ke tempat baru. Paman Calut, seekor burung camar, menolong Nurin. Nurin diajak Paman Calut untuk bertualang sambil mencari keluarga Nurin. Bisakah Nurin menemukan keluarganya kembali?