Aku bertualang ke kebunku. Kubawa lup dan teropong kesayanganku.
Nala, gadis kecil seumuran Suri, pindah ke depan rumah Suri. Suri tidak sabar untuk bermain bersama Nala. Namun, bermain bersama tidak semudah yang diharapkan. Mengapa Suri dan Nala kesulitan, ya? Apa yang harus mereka lakukan agar mereka lebih gembira?
Lintang sering terlambat masuk sekolah karena membantu ibu mengantar tiwul ke waeung. Suatu hari dia melihat poster lomba memasak berhadiah sepeda. Wah, Lintang ingin mengikuti lomba dan memenangkan sepeda itu. Namun, dia bingung harus memasak makanan apa.